loading...
loading...

Macam jenis pondasi

Pondasi 1. Pengertian pondasi
  • Komponen terbawah dari bangunan
  • Komponen utama struktural
  • Berfungsi : tumpuan seluruh aksi pembebanan dari bangunan
  • Mendistribusikan aksi pembebanan ke tanah.
2. Kekuatan pondasi
  • Pondasi sendiri harus kuat menahan aksi pembebanan baik tekan, tarik, geser dan lentur
  • Tegangan yang dimiliki oleh pondasi harus lebih besar dari tegangan yang terjadi oleh aksi pembebanan.
3. Kemungkinan bahan pondasi
  • Beton bertulang
  • Batu alam
  • Kayu
  • Baja
4. Sistem pondasi Sistem pondasi dapat di bedakan menurut kondasi tanah yaitu
  • Pondasi dangkal (Shallow Fondations) : juga disebut pondasi langsung, dikontruksikan langsung di atas tanah keras. Posisi tanah keras tidak jauh (< 3m) dari permukaan tanah.
  • Pondasi dalam (Deep Fondations) : juga disebut pondasi tidak langsung. Posisi tanah keras jauh dari permukaan tanah.
RANCANGAN PONDASI Fungsi struktural
  • Mendukung seluruh beban bangunan
  • Menyalurkan beban ke tanah
Model 1. Terpusat
  • Umpak
  • Footplate
  • Sumuran
  • Tiang pancang
  • Bor pile
2. Memanjang (merata)
  • Staal
  • Batu belah
3. Bidang (penyaluran kesegala arah)
  • Bidang struktur grid
  • Cakar ayam
  • Sarang laba-laba
  • Perahu dan lain-lain
Pondasi cakar ayam
Persyaratan : Stabil dan tidak ambles dan tidak berubah bentuk P = Beban σ= Daya desak F = Luas pondasi Dth = Daya dukung tanah σ>σn ---- σn ≥ σth ---- n= angka keamanan Pertimbangan : σth (Daya dukung tanah)
  • Tinggi bangunan
  • Keadaan struktur tanah
  • Permukaan air tanah dari MTA
Beban
  • Jumlah lantai
  • Tinggi bangunan
  • Besar bentang
  • Jarak komponen pendukung pondasi
  • Muatan angin
  • Beban hidup

Related : Macam jenis pondasi

0 Komentar untuk "Macam jenis pondasi "